Cara Belajar Yang Bisa Bikin Sukses Hadapi Ujian
Belajar merupakan kegiatan yang rutin dilakukan pelajar untuk dapat lulus dari pendidikan yang ditempuh. Kemampuan belajar seseorang dengan orang lainnya tidaklah sama dalam menyerap suatu mata pelajaran, untuk itu cobalah beberapa cara belajar berikut yang kamu dapat berhasil menghadapi ujian.
1. Memberikan atau menyemprotkan aroma tertentu
Saat sedang belajar semprotkan wewangian yang kamu suka dan pada saat ujian nanti semprotan kembali wewangian tersebut yang gunanya untuk mengingatkan kembali suasana saat belajar dan akan memberikan ingatan kembali tentang materi-materi yang telah dipelajari.
2. Mengunyah Permen Karet
Selain cara pertama tadi di atas bisa juga dengan mengunyah permen karet, dengan mengunyah permen karet otak akan mengasosiasikan seperti saat kamu belajar
3. Menggunakan audio rekaman
Jika kamu adalah tipe yang suka belajar
Dengan menggunakan audio cobalah rekam kegiatan belajar di kelas dan dengarkan kembali dengan kecepatan ganda
4.Membuat Rangkuman
Dengan membuat rangkuman tanpa kita sadari Kita telah menanamkan materi tersebut pada otak kita sehingga akan lebih mudah untuk Diingat dan juga tulisan akan lebih rapih
Itulah beberapa cara belajar agar siap dan sukses menghadapi ujian.
0 Response to "Cara Belajar Yang Bisa Bikin Sukses Hadapi Ujian "
Post a Comment