Makna Lambang PMI Dan PMR
Arti dari lambang PMI dan PMR | PMI atau Palang Merah Indonesia adalah sebuah organisasi nasioanal yang bergerak dalam bidang sosial kemanusiaan, PMI selalu berpegang pada acuan tujuh prinsip dasar gerakan palang merah internasional dan bulan sabit merah, tujuh prinsip itu adalah kemanusiaan, kesamaan, kesukarelaan, kemandirian, kesatuan, kenetralan, dan kesemestaan, PMI Sampai sekarang telah memiliki 33 PMI Daerah (provinsi) dan 408 PMI Cabang (kab/kota).
Setelah sedikit mengulas mengenai PMI sekarang mari kita bahas mengenai arti lambang PMI yang nantinya dilanjutkan dengan arti lambang PMR karena kedua lambang ini memiliki simbol atau lambamg yang mirip.
Setelah sedikit mengulas mengenai PMI sekarang mari kita bahas mengenai arti lambang PMI yang nantinya dilanjutkan dengan arti lambang PMR karena kedua lambang ini memiliki simbol atau lambamg yang mirip.
Arti Lambang PMI (Palang Merah Indonesia)
Lambaang PMI atau Palang Merah Indonesia terdiri dari :
1. Palang Merah
Simbol berbentuk cross atau positif berwarna merah ini merupakan lambang dari getakan palang merah yang telah diginakan sejak 1863, lambang tersebut merupakan hasil konvensi di jenewa. Palang merah dengan warna dasar atau latar belakang putih adalah warna kebalikan dari warna bendera swiss hal itu bertujuan untuk penghargaan kepada bapak Henry Dunant yang merupakan warga negara Swiss.
2. Bunga Melati
subuah bunga melati berwarna putih dengan garis tepian yang berwarna merah dan memiliki lengkung kelopak sebanyak lima buah. Bunga melati merupakan lambang identitas dari negara indonesia dan lengkung lima melambangkan dasar negara indonesia Pancasila.
Setelah kita bahas mengenai arti lambang dari PMI Selanjutnya kita bahas mengenai arti lambang dari PMR atau Palang Merah Remaja.
Arti Lambang PMR (Palang Merah Remaja)
Lambang PMR atau Palang merah Remaja memiliki 3 Bagian yaitu :
Itulah tiga bagian dari lambang PMR, jika kita rangkum maka lambang PMR memiliki arti sebagai berikut.
1. Lambang PMI
Seperti yang telah disinggung sebelumnya lambang PMI adalah palang merah yang dilingkari kelopak bunga melati putih, hal ini menunjukan bahwa PMR wadah pembinaan dan pengembangan anggota remaja yang diselenggarakan oleh PMI.2. Prisai
Perisai dikenal dengan alat pertahanan dalam sebuah pertempuran hal ini melambangkan para remaja adalah pelindung kelangsungan hidup manusia dengan mengedepankan rasa untuk menolong terhadap sesama.3. Tulisan Palang Merah Indonsia pada lambang PMR
Tulisan tersebut menunjukan nama organisasi remaja ini sebagai pembinaan remaja dan keberadanya di indonesia.Itulah tiga bagian dari lambang PMR, jika kita rangkum maka lambang PMR memiliki arti sebagai berikut.
- Segilima melambangkan pancasila
- warna dasar kuning pada lambang PMR melambangkan PMR Wira
- Segilima berwarna putih melambangkan pancasatya PMR
- Warna dasar putih melambangkan suci
- Dan tanda palang merah melambangkan bendera swiss
0 Response to "Makna Lambang PMI Dan PMR"
Post a Comment